Memahami bounce rate dan bagaimana menyikapinya

by Andry Yudianto
0 comments
Bounce Rate

Bounce Rate

Apakah sebenarnya bounce rate itu ? adalah satu session dimana seorang pengunjung sedang membuka halaman sebuah website namun tidak melakukan klik pada halaman lain pada website yang sama. Bisa jadi pengunjung website tersebut hanya mencari satu artikel saja dan tidak melihat tautan halaman lainnya dan langsung berganti dengan membuka website lainnya. Lama seorang pengunjung dalam membuka sebuah halaman website berpengaruh pada penilaian pada sebuah website.

Apakah bounce rate adalah hal yang buruk ? tergantung bisa menjadi baik dan bisa menjadi pertanda buruk pada sebuah website, jika pengunjung hanya membuka satu halaman website tanpa membuka halaman yang lain maka ini adalah pertanda buruk. Jika sebuah blog atau portal news mengalami bounce rate yang tinggi bisa jadi pengunjung tidak tertarik pada laman lainnya. Jika satu website hanya memiliki satu laman saja maka

bounce rate

yang tinggi bisa dianggap normal.

Bagaimana menurunkannya ? banyak faktor yang bisa menurunkan tingkat bounce rate sebuah website, perhatikan tips berikut ini :

  1. Buatlah artikel yang menarik sehingga pengunjung merasa betah
  2. Buatlah tautan artikel lainnya sehingga bisa menarik pengunjung untuk membaca laman lain
  3. Buatlah internal link antara satu artikel dengan artikel yang lainnya sehingga pengunjung merasa ada bagian lain yang perlu dibaca.
  4. Gunakan template blog yang simple dan tidak membebani pengunjung dalam mengakses laman blog atau website anda.

Untuk menganalisa seberapa tinggi tingkat bounce rate pada blog atau website, anda bisa menggunakan tools dari google analytics. Jangan lupa untuk menyisipkan kode analytics pada setiap halaman blog atau website anda sehingga bisa mendeteksi seberapa tinggi tingkat bounce rate yang anda miliki.

Selamat memperbaiki konten anda dan pastikan selalu bahwa konten anda menarik untuk dibaca sehingga pengunjung bisa merasa betah.

 

About Author

You may also like

u00a92024 Soledadu00a0All Right Reserved. Designed and Developed byu00a0Penci Design

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?
-
00:00
00:00
Update Required Flash plugin
-
00:00
00:00

Adblock Detected

Please support us by disabling your AdBlocker extension from your browsers for our website.