Saturday, July 27, 2024
Home News Yahoo dibeli Verizon

Yahoo dibeli Verizon

by mimin
0 comment
Yahoo logo
Yahoo dibeli Verizon

Yahoo dibeli Verizon

Siapa yang tidak kenal dengan Yahoo! adalah sebuah search engine pertama kali ketika internet mulai booming pada tahun 90an dimana orang mengunjungi Yahoo sebanyak lebih dari 700 juta tiap bulannya. Selain search engine, Yahoo juga memberikan layanan gratis lainnya seperti email, groups, video sharing dan layanan lainnya yang sangat membantu pengguna internet. Kini Yahoo dibeli oleh sebuah perusahaan penyedia layanan internet (ISP) di amerika bernama Verizon.

Yahoo yang didirikan oleh Yang dan Filo mahasiswa dari Stanford University memilih kata Yahoo yang adalah kepanjangan dari Yet Another Hierarchically Organized Oracle dengan arti memiliki sumber kebenaran  dan kearifan.

Seiring dengan munculnya search engine baru seperti altavista dan munculnya raksasa search engine google, Yahoo mulai kehilangan pamornya sebagai search engine di internet. Google dengan layanan search enginenya memberikan keakuratan serta kecepatan yang tidak dimiliki oleh Yahoo. Selain search engine Google juga mulai memberikan layanan yang serupa seperti Yahoo seperti email gratis dengan brand gmail. Pengguna internet lebih memilih google karena search engine ini memiliki kecepatan untuk pencarian situs serta memiliki tampilan yang lebih simple jika dibandingkan dengan Yahoo.

Tujuan utama dari verizon dengan membeli Yahoo ini adalah ingin menggabungkan antara Yahoo dengan AOL (America Online) yang merupakan satu situs populer di amerika dengan keunikan tersendiri. AOL ini adalah situs portal awal ketika di amerika terjadinya booming internet. Banyak pengguna internet amerika memilih AOL untuk situs portal utamanya selain menggunakan layanan emailnya, AOL memiliki kekhasan untuk pengguna amerika.

Verizon membeli Yahoo dengan biaya sebesar 4 juta dollar amerika, dimana sebelumnya Yahoo juga pernah akan dibeli oleh Microsoft sebesar 40 juta dollar. CEO Yahoo yang saat ini adalah Marissa Mayer berencana akan tetap sebagai CEO di Yahoo setelah proses pembelian Yahoo ini oleh Verizon. Marissa yakin akan bisa mengembangkan Yahoo bersama dengan AOL untuk memberikan layanan yang lebih baik. Kabar terakhir Marissa mengirimkan email kepada semua pegawai Yahoo untuk bersemangat membangun kembali Yahoo dan AOL untuk sesuatu yang lebih baik.

Table of Contents

About Author

You may also like

Leave a Comment

Soledad is the Best Newspaper and Magazine WordPress Theme with tons of options and demos ready to import. This theme is perfect for blogs and excellent for online stores, news, magazine or review sites.

Buy Soledad now!

Edtior's Picks

Latest Articles

u00a92022u00a0Soledad.u00a0All Right Reserved. Designed and Developed byu00a0Penci Design.

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?
-
00:00
00:00
Update Required Flash plugin
-
00:00
00:00